Daftar 10+ Merek Tepung Terigu Protein Rendah Lengkap dengan Harga, Kunci Biru Cocok untuk Kue Kering Nastar

- Jumat, 10 Maret 2023 | 10:45 WIB
Bogasari Kunci Biru Termasuk dalam Daftar 10+ Merek Tepung Terigu Protein Rendah Lengkap dengan Harga, Cocok untuk Kue Kering Nastar hingga Cake (Instagram.com/@kreasibogasari)
Bogasari Kunci Biru Termasuk dalam Daftar 10+ Merek Tepung Terigu Protein Rendah Lengkap dengan Harga, Cocok untuk Kue Kering Nastar hingga Cake (Instagram.com/@kreasibogasari)

ObseShe.com - tepung terigu protein rendah biasanya digunakan untuk kue kering seperti nastar, coklat coockies hingga gorengan.

Tekstur yang renyah dari tepung terigu protein rendah membuat bahan makanan ini menjadi pilihan yang tepat untuk penjual nastar dan kue kering lainnya.

Banyak merek tepung terigu protein rendah yang dijual di pasaran. tepung terigu protein rendah yang beredar dan mudah ditemui di pasaran merek Kunci Biru hasil produksi Bogasari.

Baca Juga: 11 Merek Tepung Terigu untuk Nastar dan Jenis Kue Kering Renyah Lainnya

Baca Juga: Resep Mie Goreng Oatmeal untuk 4 Porsi Ala Chef Devina Hermawan, Tetap Kenyal Walau Tanpa Tepung!

Selain Bogasari Kunci Biru, sejumlah merek tepung terigu protein rendah yang biasa dijual di pasaran diantaranya Mila Serbaguna, Bungasari Hana Emas hingga Sriboga Tepung Terigu Pita Merah.

Harha tepung terigu protein rendah yang dijual di pasaran beragam. Semakin kecil kandungan proteinnya, harga yang ditawarkan lebih kecil.

Namun, penentuan harga juga bergantung pada kandungan bahan serta proses pembuatan tepung terigu.

Tepung terigu protein rendah merek Bungasari Hana Emas
Tepung terigu protein rendah merek Bungasari Hana Emas (Instagram.com/@dapurinovasibungasari)

 

Sebelum membahas lebih detail tentang dertan merek tepung terigu protein rendah, berikut ObseShe.com merangkum perbedaan tepung terigu berdasarkan kandungan proteinnya.

Perbedaan tepung terigu protein rendah, Sedang dan Tinggi

Jelang Lebaran Idul Fitri biasanya pembuatan kue kering nastar hingga kastengel akan membludak. Sebelum membeli bahan pembuatan kue kering nastar dan kastengel, sebaiknya cari tahu dulu merek tepung terigu yang cocok digunakan untuk cookies.

ObseShe.com mencoba merangkum 11 merek tepung terigu untuk nastar serta aneka kue kering tipis dengan tekstur renyah. Pembuatan nastar dan kue kering lainnya disarankan menggunakan tepung terigu protein rendah.

Halaman:

Editor: Apriani Alva

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X